Bila kemarin saya memposting mengenai software Aksara Batak sekarang saya akan memposting mengenai Aksara Jawa
Salah satu kebudayaan Indonesia adalah Bahasa Jawa, dan juga dilengkapi dengan Aksara Jawa, Generasi muda Jawa sudah banyak yang tidak mengenal atau mengetahui bagaimana penulisan Aksara Jawa.
Dahulu kala nenek moyang kita menulis aksara jawa di daun lontar, sekarang kita dapat menulis aksara jawa di komputer secara digital, Sebuah software untuk menterjemahkan kata dari Aksara latin ke aksara Jawa namanya �Hanacaraka V 1.0�.
Software Hanacaraka V 1.0 ini selain dapat merubah Aksara Latin menjadi Aksara Jawa, selain itu fasilitas software ini antara Lain :
1. Merubah Aksara Latin Ke Aksara Jawa
2. Merubah Aksara Jawa ke Aksara Latin
3. Belajar Mengenal Aksara Jawa
4. Latihan Mengenal Aksara Jawa
5. Memahami Tingkat Kesulitan Penulisan Aksara Jawa
Diharapkan salahsatu harta karun kebudayaan Indonesia jangan sampai hilang dari Bangsa Kita. Jangan Sampai Negara tetangga mengklaim bahwa penulisan Aksara Jawa dan aksara2 suku2 lain adalah salah satu dari kebudayaan mereka.
Kita wajib melestarikan kebudayaan leluhur kita dan menjaganya serta mempelajarinya untuk generasi penerus kita.
Cara Menggunakannya :
- Download dahulu Programnya
- Kemudian Extrak file Rarnya kedalam satu folder
- Kemudian Install programnya
- Setelah di Install, klik Icon HANACARAKA V 1.0 maka programnya akan keluar.
Nama Software : Hanacaraka V 1.0
Size : 20,1 Mb
Berminat ??????? , silahkan klik
Semoga Bermanfaat
Software ini di tujukan bagi yang belum mengerti bagaimana cara menginstall Windows Xp.
Software ini akan menunjukkan bagaimana cara menginstall windows Xp, secara lengkap, sepertihalnya kita menginstall Windows Xp sungguhan. Sehingga orang yang melihat dan menjalankan software ini pasti akan tahu bagaimana cara menginstall Windows Xp yang benar.
Akan menampilkan dari Start up Komputer kemudian Booting dari CD dan seterusnya tahap demi tahap proses Instalasi Windows Xp
Cara Mengoperasikannya
1. Download Windows Xp software Simulator
2. Extrac ke sebuah Folder
3. Buka folder Windows Xp Simulator dan klik File �Windows Xp Setup� 2 x
4. Maka proses simulasi cara menginstal Windows Xp akan ditampilkan.
REVO Uninstaller adalah sebuah software yang membantu Anda untuk meng-uninstall perangkat lunak yang tidak diinginkan dan menghapus program yang diinstal pada komputer Anda, termasuk program yang tidak dapat dihapus melalui feature Menu Uninstall Progam pada Control Panel bawaan OS Windows. Revo Uninstaller dapat digunakan sebagai program alternatif yang lebih cepat dan lebih bagus dibandingkan dengan �Windows Add or Remove Programs� bawaan OS Windows.
REVO Uninstaller menganalisa sebuah data aplikasi sebelum uninstall dan selanjutnya melakukan scan setelah anda uninstall sebuah aplikasi. REVO Uninstaller ketika remove program, lengkap dengan menghapus data registry dan database yang terkait dengan software tersebut. Feature inilah salah satu yang menjadi andalan REVO Uninstaller. Jadi ketika kita melakukan remove sebuah program atau aplikasi pada PC maka akan benar-benar bersih.
REVO Uninstaller juga memiliki berbagai fungsi lainnya, tidak hanya mempunyai fungsi untuk membuang software ataupun aplikasi. Dengan program ini anda bisa mengatur Program pada Window Starup, menghapus history browser, menghapus temporary file dan masih banyak lainnya.
REVO Uninstaller dapat digunakan pada OS WIndows : Windows 2000, Windows XP, Windows 2003, Windows Vista dan Windows 7. Dan program ini bersifat Freeware
Nama File : Revosetup.exe
Size : 1 Mb
Lisensi : Freeware
Download
* Auto Start Manager
* Windows Tools Manager
* Junk Files Cleaner
* Browsers History Cleaner
* Office History Cleaner
* Windows History Cleaner
* Unrecoverable Delete Tool
* Evidence Remover
Super MP3 Download adalah sebuah aplikasi yang dibuat untuk membantu anda mencari dan men-dowload lebih dari 100 juta file MP3. Anda dapat mencoba mendengarkan terlebih dahulu MP3 yang anda cari untuk memutuskan mana yang ingin didownload. Super MP3 Download juga mempunyai fitur dimana akan ditampilkan Top 100 lagu yang sedang popular setiap minggu.
Daftar lagu-lagu yang sedang popular juga dapat ditampilkan berdasarkan kategori, dari Pop, Rock, Blues, Classical, Rap & Hip-Hop, R&B Soul, Country & Folk, Electronic, Indie & Alertnative, Jazz, Religious, World Music, More & Other. Selain itu anda dapat melakukan pencarian lanjutan dengan menggunakan nama artis, judul lagu, album dan edisi. Anda bahkan dapat memilih edisi khusus seperti MP3 piano, gitar dll
Ada Beberapa fitur �Super MP3 Download� :
Ada lebih dari 100 juta lagu MP3 :
- Super MP3 Download Gratis. anda dapat mencari dan mendownload lebih dari 100 juga lagu Mp3 di Internet dengan cepat
- Super MP3 download Selalu membawa anda ke sumber lagu Mp3 di dunia. Kami merekomendasikan kepada anda 100 lagu Billboard setiap minggunya.
- Tidak ada batas untuk mendengarkan Musik Mp3 secara Online :
- Anda dapat mendengarkan lagu sebelum anda mendownloadnya.
- Super MP3 download dapat mencari lagu berdasarkan title, artist, album, dan edition. Anda dapat mencari live, piano, guitar atau cover editions dari lagu favorit anda.
Petunjuk Install :
* Download dan Ekstrak
* Lakukan installasi pada file : Setup.exe
* Setelah selesai tutup terlebih dahulu program ini.
* Jalanka file : Pt.exe untunk membuat program ini menjadi full versi
* Finished
Size : 3,8 Mb
Lisensi : Freeware
Untuk OS : Windows 200/Xp/Vista
Download
Sharing peer to peer adalah komunikasi atara dua computer untuk saling berbagi file dan folder serta berbagi sambungan internet. Sebenarnya hubungan atau setting computer peer to peer sama dengan setting jaringan dengan menggunakan system network lainnya, yang terpenting kita harus mengetahui jenis computer yang akan kita setting.
Jenis computer dalam hubungan peer to peer antara lain :
1. Host
Adalah komputer pusat, atau computer utama sumber data, dimana pada komputer inilah data yang akan di share ke komputer lain, atau dari komputer ini sumber koneksi internet yang akan di bagikan ke komputer lainnya. Bila dalam jaringan Lan atau Wan komputer ini disebut Server.
2. Client
Client adalah komputer yang menerima sharing data atau koneksi internet dari komputer host. Dengan kata lain bila komputer host tidak terhubung dengan internet maka komputer client juga tidak dapat terhubung dengan internet.
Syarat-syarat yang harus dipenuhi dalam koneksi Peer to Peer
Untuk membuat sebuah komunikasi peer to peer pada komputer diperlukan beberapa persyaratan yaitu :
1. Nama komputer tidak boleh sama
2. IP Adrress tidak boleh sama
3. Hubungan dengan menggunakan kabel UTP harus menggunakan system cross
Berhubung isi artikelnya ini terlalu banyak maka bagi yang ingin membaca selengkapnya silahkan download pdf sharing komputer peer to peer
Semoga bermanfaat
Berikut ini adalah contoh dalam pembuatan antena WiFi 2,4 GHz. Bagi pembaca yang berkeinginan untuk membangun HOTSPOT antena ini patut dicoba guna untuk menekan harga dibanding dengan membeli antena yang buatan pabrik.
A. Bahan
1. Coaxial RG 6
2. Pipa pralon � inci
3. Pipa tembaga AC � inci x 0,56
4. Konektor type M40-F sebanyak 1 buah
5. Timah solder
6. Lem stick
7. Plat tembaga
8. Paku rivet
B. Peralatan
1. Mesin bor Tangan
2. Tang rivet
3. Solder
4. Glue Gun
5. Tang Kombinasi
6. Tang long nose
7. Tang potong
8. Meteran 3 M
C. Gambar Kerja
1. Driven / horn
2. Rangkaian Antena Omni
D. Langkah Kerja
1. Driven / Horn
- Potong Pipa tembaga AC berdiameter 1/4? sepanjang 47 mm
- Potong Coaxial RG 6 sepanjang 67mm, kemudian buang kulit luarnya
- Kupas kulit bagian dalam di kedua ujung Coaxial RG 6 sepanjang 10 mm
- Masukkan kupasan Coaxial RG 6 kedalam pipa tembaga AC
- Lakukan pekerjaan point 1.a s.d. point 1.d sebanyak 25 kali.
- Sambung hasil dari point 1.e dengan cara di solder dan di selingi antara kabel grown dan positip kabel, perhatikan gambarLakukan pekerjaan diatas sehingga tersambung semua
- Setelah semua tersambung semua, diujung driven / horn dipasang stub kemudian ujung dari stub satunya lagi tersebut di pasang konektor type M40-F, perhatikan gambar
2. Finishing
- Potong pipa pralon sepanjang 150 cm
- Masukkan driven / horn yang sudah di buat di point 1 kedalam pipa pralon tersebut dan konektor type M40-F berada di luar dari pralon tersebut. (lihat gambar kerja)
- Tutup bagian atas dengan penutup / dop pralon
- Gunakan glue gun menempelkan konektor type M40-F agar menempel dengan kuat di ujung pralon.
Selamat mencoba semoga berhasil.
Pages
Labels :
- Artikel
- Artikel Linux
- bahasa C
- Blogger-Templates-Colorizetemplates.com
- database
- design
- download
- Download Software
- games
- handphone
- Hardware
- image
- Indonesia-Siap-Bersaing-di-SERP
- Informasi gadget
- informasi Handphone
- Informasi Network
- Informasi software
- java script
- matematika
- Multimedia
- PC tool
- Security/Antivirus
- Software Audio/Video
- Software Grapich
- Software Pendidikan
- Software Tools
- Trik Google+
- Tutorial
- utility
- visual basic